Sabtu, 19 Mei 2012

Profil AREMA INDONESIA





             Arema Indonesia (dulu: Arema Malang) adalah sebuah klub sepak bola yang bermarkas di kota Malang, Jawa Timur, Indonesia. Arema didirikan pada tanggal 11 Agustus 1987, Arema mempunyai julukan "Singo Edan" . Mereka bermain di Stadion Kanjuruhan dan Stadion Gajayana. Arema Indonesia adalah tim sekota dari Persema Malang. Sejak berganti pemilik dari PT Bentoel Investama, Tbk ke konsorsium di tahun 2009. secara resmi Arema Malang, berganti nama menjadi Arema Indonesia.

Sejak hadir di persepak bolaan nasional, Arema telah menjadi ikon dari warga Malang Raya (Kota Malang, Kabupaten Malang, Kota Batu) dan sekitarnya. Sebagai perwujudan dari simbol Arema, hampir di setiap sudut kota hingga gang-gang kecil terdapat patung dan gambar singa.[rujukan?] Kelompok suporter mereka dipanggil Aremania. Arema sendiri adalah singkatan dari Arek Malang. Arek dalam bahasa Indonesianya adalah Anak, jadi Arek Malang bisa juga berarti Anak Malang. Aremania adalah kelompok suporter yang sangat fantastis,menjunjung sportifitas dan memiliki loyalitas tinggi.Aremania pernah dinobatkan oleh PSSI sebagai kelompok suporter terbaik di Indonesia.








Kabupaten : Malang, Jawa Timur
Dibangun : Tahun 1997, Diresmikan 9 Juni 2004
Kandang : Arema Indonesia (Super Liga)
Kapasitas : 35.000 Penonton
Tipe Stadion : Stadion Sepakbola Lama.
Kategori :
 
Sejarah Singkat
       Stadion Kanjuruhan adalah stadion sepakbola yang terletak di Kecamatan Kepanjen, Kabupaten Malang, Jawa Timur atau sekitar 26 kilometer dari pusat kota Malang. Stadion Kanjuruhan dibangun sejak tahun 1997 dengan biaya lebih dari 35 miliar. Tanggal 9 Juni 2004, stadion ini diresmikan oleh Presiden Megawati Soekarnoputri, saat pembukaan digelar pertandingan kompetisi Divisi I Liga Pertamina Tahun 2004, antara Arema melawan PSS Sleman. Pertandingan berakhir untuk kemenangan Arema 1-0. Stadion ini merupakan kandang klub Arema Indonesia dalam melakukan pertandingan di Super Liga Indonesia yang memiliki kapasitas kurang lebih 35.000 penonton.

Kondisi Sekarang
Tribun : B
Tempat duduk : B
Fasilitas : B
Rumput : B
Drainase : B
Penerangan : B
Papan Skor : B
Kondisi : B
 
Kelompok suporter yang biasanya memadati stadion ini adalah Aremania yang merupakan pendukung setia kesebelasan Arema Indonesia. Aremania merupakan salah satu kelompok suporter terbesar yang ada di Indonesia.













Juara IV Piala Gubernur Jawa Timur Tahun 2003
Juara I Kompetisi PSSI Divisi I Tahun 2004
Masa ke VIII Tahun 1987/1988 Rangking 6
Masa ke IX Tahun 1988/1989 Rangking 8
Masa ke X Tahun 1989/1990 Rangking 4
Masa ke XI Tahun 1990/1992 Rangking 4
Masa ke XII Tahun 1992/1993 Juara Galatama
Masa ke XIV Tahun 1993/1994 Rangking 6
Masa Kompetisi PSSI Divisi Utama
Masa ke I Tahun 1994/1995 s/d penyisian
Masa ke II Tahun 1995/1996 s/d penyisian
Masa ke III Tahun 1996/1997 s/d 12 besar
Masa ke IV Tahun 1997/1998 s/d beku operasi
Masa ke V Tahun 1998/1999 s/d penyisian
Masa ke VI Tahun 1999/2000 s/d 8 besar
Masa ke VII Tahun 2000/2001 s/d 8 besar
Masa ke VIII Tahun 2001/2002 s/d 8 besar
Masa ke IX Tahun 2002/2003 Peringkat ke 19 ( Degradasi ke Divisi I )
Masa Kompetisi PSSI Divisi Satu Liga PERTAMINA
Masa ke X Tahun 2003/2004 Juara I
Masa Kompetisi PSSI Divisi Utama
Masa ke XI Tahun 2004/2005 s/d 8 besar
Piala Indonesia Copa Dji Sam Soe 2005 Juara I
Piala Indonesia Copa Dji Sam Soe 2006 Juara I
JUARA INDONESIAN SUPER LEAGUE 2009/2010
Piala Indonesia 2010/2011 Runner Up
Runner up Indonesian Super League 2010/2011





New Jersey AREMA INDONESIA

hai guyss...

gua sekarang mau memperkenalkan Jersey baru AREMA ISL 

sekarang, AREMA ISL menggunakan produk lokal yg bernama ULTRAS sebagai pembuat jersey arema.
sebelum kita liad baju AREMA ISL mari kita liad lambang dari ULTRAS ( produsen )

nah ini bajunya, ttp dengan warna kebanggan kota malang yaitu BIRU


nah, pada bagiaan baju AREMA ada beberapa hiasaan salah satunya pada lengan baju yg di beri lambang ULTRAS.
selain itu Lambang aremapun sedikit berubah. Cek langsung

dan ini lah para pemain AREMA ISL menggunakan baju tersebut



Jumat, 20 April 2012

skuad KABUTFc di Liga Kaskus

1. Danar (GK) Nama : Danar Aryo Wibisono ID Kaskus : danararemania 2. Henza (GK) Nama : Henza ID Kaskus : henza vengeance 3. Brian Nama : Brian Milyardi ID Kaskus : Psychory 4. Oby Nama : Roby Suparji ID kaskus : Obyitem 5. Glenn Nama : Glenn Farly Lumi ID Kaskus : Mr.cuteman 6. Al Nama : Muhammad Aulia Rahman ID Kaskus : Zcheidr 7. Alviand Nama : Alviand Trisandi Kushari Putra ID Kaskus : Alviand07 8. Ichwan Nama: Ichwan Nurrianto ID Kaskus: kwanpersie 9. Ivan Nama : Ivan Kurniawan ID Kaskus : ero_senin 10. Juli Nama : Juli Parlindungan S ID Kaskus : Protection 11. Agung Nama : Agung ID Kaskus : kurawared 12. Irvan Nama : Muhamad Irvan Alputra ID Kaskus : pecintadamai99 13. Reski Nama : Rezky Sitepu ID Kaskus : reski09 14. Ridwan Nama : Ridwan Budi Darmawan ID Kaskus : marphell 15. Thedy Nama : Thedy ID Kaskus : thedyisback77 16. Andi Nama : Andi Himawan ID Kaskus : andiuntunk 17. Ajie Nama : Bangun Ajie Prasetya ID Kaskus : therevival 18. Iyus Nama : Rusliansyah Iyus ID Kaskus : Iyus86 19. Gagan Nama : Gagan Ramdhani Sumawijaya ID Kaskus : dondhani 20. Dean Nama : Dean G Pradana ID Kaskus : moddean sesuai pertimbangan para seepuh KABUT, didapatlah 20 nama tersebut : Semoga nama yang terpilih bisa kembali membawa nama harum KABUT dan bagi yg belum terpilih harap maklum karena kuota pemain hanya 20 Buat KABUTERS yg mau dukung, dateng aja tiap Minggu jam 3-5 PM @Futsal Station - Jatibening KABUT

Rabu, 14 Maret 2012

Story KABUT FC



ini mungkin sedikit menyimpang dari judul blog ane, tp di sini ane mw ngeshare ato bisa dibilang curhat ane tentang KASKUS dan KABUT FC. dalam rangka memperingati HUT 1 tahun KABUT FC berdiri.

Oke pada awalnya ane seh udh punya ID kaskus udh lama tp ane ga pernah main'n cos ane pada awalnya kg ngerti, apa seh kaskus.? apa guna'a.?gmna maen'a.? ( kebanyakan kg ngerti'a ) heheheh :malus . trus beberapa tahun setelah ane buat kaskus ane tiba" buka forum ini kembali www.kaskus.us trus ane masih inget ID ane dan passwordnya, dan ( jreng ) bisa kebuka :D ahhaha dan itu pun ane ga buka lama, dan keesokan harinya ane buka lagi, karena ane suka sama permainan futsal nah, makanya ane buka deh SOCCER ROOM setelah ane liad" tiba" ane menemukan 1 tempat buat ane bisa menyalurkan hobi ane, jujur sebenernya ane masih ragu buat ngisi list di treard itu. tp setelah ane baca" ternyata thread itu juga baru di buat dan si pembuatnya salah satunya yaitu BRIAN, OBY, dan IVAN ( sory kalo salah :D heheh ) tanpa rasa ragu deh ane ngelist biodata ane, dan ngasih nomor telpon ane, eh ga lama kemudian ane dpt sms dr si pembuat Threard yaitu BRIAN, nah mulai dr situ ane berkomunikasi kapan dan dimana tempat latihan di laksanakan.? kalo ga salah seh waktu ntu latihan perdana sempet di undur dikarenakan jumlah list'a masih kurang hehehe, langsung aje ye ke latihan pertama.

LAtihan pertama KABUT FC pd tanggal 19-03-2011 dan ane di situ ditunjuk sebagai kiper. di situ ane hampir ikut sampe kelatihan berpuluh" kali (lebay) setelah beberpuluh" x latihan tiba" si TS ( Brian ) mengabarkan kalau kejuaraan Soccer Room Cup 3 di undur, sehingga kita ( KABUT FC ) bisa ikut, dan malamnya ane di kabarkan sama brian, dan brian bilang kalau mw ikit SRCup3 kirim'n ke email gua biodata llu sama foto, otomatis gua langsung ke warnet buat ngirim email ke brian. dan setelah itu ane selalu latihan buat persiapan SRCup3, sampai pada hari H nya ( lupa tgglnya )babak penyelisihan grup melawan KABUT VS FKT : 3-1 (Thedy,Oby & Oby) dan KABUT menang, dan pada pertangan babak penyelisihan grup ke 2 melawan KABUT VS JAKBAR : 1-0 (Alviand)pada saat ini lah saya rasa saya bener" mengeluarkan kemampuan terbaik ane, menahan gempuran pemain JakBar. lalu KABUT lolos ke QuaterFinal dan lawan itu melawan JAKKASKUS. pada saat melawan JAKKASKUS, KABUT memegang kendali pertandingan tp sayang penyelesaiaan akhirnya buruk, dan sampai menjelang 8 menit mau habis KABUT tertinggal 4-2 , sehingga Ivan dan Brian memutuskan untuk memainkan AJI pemain jangkung, dan kabar baiknya si aji mencetak 2 gol ( 1 sundulan dan 1 tendangan ) benar" menegangkan dan sampai pada pinalty. dan KABUT VS JAKKASKUS : 4-4 (Thedy, Alviand, Al, Ajie)
Penalties 3-2 (Ichwan, Alviand & Al successfully sent the ball into the goals) + Danar truly became the hero after successfully saving two penalties, dan KABUT lolos ke pertandingan berikutnya. SemiFinal ( bener" tidak terduga )

Pada pertandingan berikutnya KABUT melawan FCBK ( Barcelona ) pada pertandingan itu sangat ketat sehingga berakhir KABUT VS FCBK : 1-1 (Ichwan)sehingga harus di laksanakan adu pinalty, dan beruntungnya salah 1 dari mereka gagal menendang sehingga KABUT lolos ke partai FINAL ( fantastic )

Nah pada saat ini lah KABUT menjalani partai final dengan lapangan internasional yg begitu luas dan lebar melawan TEAM 5 ( juara Bertahan )pada awalnya ane bener" JIPER liad lawan yg memakai Jaket dan mempunyai jersey home and away. dan tibalah pada pertandingan ( jreng" ) menyanyikan nasional anthem INDONESIA RAYA. pluit pun di buntikan tanda pertandingan di mulai, entah sampai menit ke berapa KABUT memimpin 4-1 tp menjenang pertandingan habis malah di serikan menjadi 4-4 oleh juara bertahan :malus dan lagi" terjadi pinalty, KABUT VS TEAM5 : 4-4 (Alviand, Thedy, Alviand, Alviand)
Penalties 3-2 (Alviand, Al, Ichwan successfully sent the ball into the goals) + Danar once more truly became the hero after successfully saving one penalty

ketika ane habis mengaggalkan tendangan lawan dan sang captain memasukan bola seketika ane berlari ke pendukung mereka sambil memutar" kan baju yg ane pake, oke cukup lah cerita ane.

benar" sebuah kenangan yg ga akan ane lupakan bersama KABUT FC berhasil memenangkan kejuaraan SRCup 3 dan itu piala pertama yg berhasil ane angkat dan ane cium